Nasi Pelangi? inilah kreasi kami


Assalamualaikum sahabat 

YAUMIFATIMAH.COM


Dengan membaca judul "NASI PELANGI" , apakah sahabat semua pernah mendengar nama menu ini? atau ..paling tidak melihat menu ini? dan mungkin pernah memakannya? hmn... makin penasaran kan??

Nah.. Nasi Pelangi hasil kreattifitas adik-adik kita ini, sangat menarik untuk disimak. adapun bahan-bahan apa saja yang digunakan untuk mewarnainya , apakah menggunakan pewarna buatan? .. Tentu tidak (karena warna buatan mengandung kimia yang kalau dikonsumsi dalam waktu jangka tertentu dapat mengganggu kesehatan kita), daripada penasaran mari kita kupas, yaaa... keseruan mereka... ^__^

Bahan-bahan :
  • Beras
  • Sawi = untuk warna Hijau
  • Wortel = untuk warna Orange
  • Buah naga = untuk warna Merah 




waaahhhh... terlihat menggugah selera, warna Hijau dari dari sawinya.. hmnn,,, Sabar yaa, yang ingin mencicipi

Yang warna orange juga kelihatan menggoyang Lidah, adik kita sampai minggir kena asap dari pancinya.... hmn,, hati-hati yaaaa ^_^

Ayo adik-adik semangaat yaaaa.... 

hmnn.... Lalapan dari buah mentimun yang segar juga sudah disiapkan lhoh...... 

ada juga yang menata tempat sajian makanan lhoh.

Wah.. sudah nggak sabar... Jangan buru buru ya adik-adik, Kerja sama kalian yang akan membuatnya spesial

Dengan kesabaran dan saling membantu, hasilnya pastilah.. Kerennnnn ^_*

Saatnya mengangkat nasi yang berwarna hijau, awaa pelan-pelan.. ini pondasinya lhoh.  memang kalau kerjasama itu akan menjadikan Hasil lebih maksimal .... Great Team Work!

2 warna sudah siap! Selfie dulu yaaaaa..... Pisssssssssssssss ^_* 


INILAH NASI PELANGI, Tumpeng dengan 3 macam warna ... wahhhh.. nggak sabar tuk mencicipi 

Ini sajian dengan bentuk yang berbeda, Masih aja kelihatan menarik,,,, 

Mas Rafi dan kawan-kawan Telah menyajikan yang terbaik! Ayooo.. siapa yang mau mencicipi?? Datang ke SDIT YAUMI FATIMAH PATI Yaaaaaaaa ^_*



KLIK :
KBM HEBOH, ada yang tahu apa itu KBM Heboh?
BERKEBUN
PILAH PILIH SEKOLAH

0 Response to "Nasi Pelangi? inilah kreasi kami"

Post a Comment